Banjir Bandang Desa Tuva

Senin 20 Januari 2025, Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Sigi & Pusat Pengendali Operasi Penanggulangan Bencana  menerima laporan banjir bandang Desa Tuva Kecamatan Gumbasa melalui rekaman video dari warga pada pukul 19.30 WITA 

Banjir di perkirakan terjadi sekita pukul 16.00 WITA, disebabkan curah hujan yang tinggi dilwilayah itu selama satu setengah jam penuh mengakibatkan menumpuknya sendimen sehingga mengurangi dya resap sungai dan menyebabkan air sungai meluap ke area pemukiman warga, 10 rumah warga tergenang mengakibatkan 10kk / 23 jiwa mengungsi banjir juga merusak kurang lebih 500 m tanggul sungai 500m jalan tergenang air, 1 unit PusKesmas Umum dan 1 unit bangunan sekolah. Banjir dilaporkan surut pada 19.53 Wita & kondisi Hujan sudah mulai reda

Kepala Bidang Kedaruratan & Logistik Ahmad Yani meninjau lokasi banjir bandang bersama dengan Tim Reaksi Cepat (TRC) Kabupaten Sigi dan berkoordinasi dengan pemerintah desa untuk malakukan assesment kaji cepat dan membantu warga melakukan pembersihan




News Line
( Siaran Pers )Penyerahan Kunci Hunian Tetap bagi Warga Terdampak Benc.. ( Siaran Pers )Pemerintah Kabupaten Sigi Raih Penghargaan atas Keberha.. ( Pengumuman )SURAT EDARAN NETRALITAS ASN LINGKUP PEMERINTAH KABUPATE.. ( Pengumuman )HARI LIBUR NASIONAL DAN CUTI BERSAMA PADA HARI RAYA NAT.. ( Artikel )Revisi UU Desa dan Kemiskinan Perdesaan.. ( Artikel )Air Sebagai Katalisator Perdamaian: Memaknai Potensi Ai.. ( Hoaks )[HOAKS] Akun WhatsApp Mengatasnamakan Kementerian Sosia.. ( Hoaks )[HOAKS] Bantuan BPJamsostek Senilai Rp27 Juta Melalui P.. ( Infografis )Indeks keyakinan industri pada Maret 2024 naik.. ( Infografis )Penindakan ASN tidak netral saat Pemilu..